rss

Minggu, 07 Agustus 2011

Membuat Kolom Teks Area Untuk Kode / Tulisan

Dari awal membuat blog sering bolak-balik untuk belajar macam2 trik. Buat mempersingkat waktu aja aku sengaja menulis posting ini ... Kali ini aku akan menuliskan bagaimana membuat teks area, biasanya sering digunakan pada kode penulisan tukar link yaitu untuk menliskan/memasang kode2 HTML.

Untuk membuatnya sangatlah mudah, tinggal copas aja kode dibawah ini :


<p align="center"><textarea name="code" rows="3" cols="20">Tulisan di sini adalah teks yang akan ditampilkan dalam teks area (seperti kode tukar link). Dapat berupa kode HTML dan teks lainya.</textarea></p>

Hasilnya seperti ini :
Ketrangan :
  1. Rows="3", menunjukan tinggi dari text area, jadi jika anda menginginkan text area yang tinggi maka silahkan ganti angka "3" dengan angka yang lebih tinggi.
  2. Cols="20", menunjukan lebar dari text area. Jika anda menginginkan text area yang lebar maka silahkan ganti angka "20" tadi dengan angka yang lebih tinggi.

Ada satu lagi jenis teks area, yaitu dengan menggunakan HIGHLIGHT

Contohnya seperti ini :


Untuk membuatnya, Copas kode dibawah ini :


<div><form name="copy"><div align="center"><input onclick="javascript:this.form.txt.focus();this.form.txt.select();" value="Highlight All" type="button"> </div><div align="center"></div><p align="center"><textarea style="width: 250px; height: 80px;" name="txt" rows="100" wrap="VIRTUAL" cols="55">Tulisan di sini adalah teks yang akan ditampilkan dalam teks area (seperti kode tukar link). Dapat berupa kode HTML dan teks lainya.</textarea></p></form></div>

Keterangan :
  1. <div align="center"> -> kata center menunjukan bahwa posisi tombol akan berada di tengah, jadi jika anda ingin posisi tombol berada di tepi sebelah kiri, tinggal ganti dengan kata left dan sebaliknya.
  2. <input onclick="javascript:this.form.txt.focus();this.form.txt.selec()"> -> kode ini artinya ketika tombol highlight di klik, maka seluruh text yang ada di dalamnya akan di highligt (di tandai atau di blok).
  3. Value="Highlight All" -> kata Highlight All adalah kata yang akan muncul di dalam tombol, jadi jika anda ingin merubah tulisan ini silahkan ganti dengan kata yang anda inginkan.
  4. <p align="center"> -> ini menunjukan bahwa text area akan berada di tengah, nah jika anda ingin text area anda berada di tepi kiri, ganti kata center dengan kata left dan sebaliknya.
  5. <text style="WIDTH: 250px"> ->kata "WIDTH:250px" menunjukan lebar dari text area tersebut sebanyak 250 pixel, jadi jika anda ingin memperpendek atau memperpanjang lebar text area, anda tinggal menggantinya dengan angka yang anda inginkan.
  6. HEIGHT: 80px --> angka "80px" menunjukan bahwa text area akan mempunyai tinggi sebesar 80 px, jadi jika anda ingin merubahnya tinggal ganti angka tersebut dengan angka yang anda inginkan.
Contoh text area yang memakai tombol highlight diatas, memuat script untuk melindungi dari right click para pengunjung. script ini di pakai apabila anda tidak ingin tulisan-tulisan anda di copy paste oleh pengunjung. bagi yang berminat silahkan copy lalu pasang pada kode HTML anda antara kode <HEAD> dan </HEAD>.Selamat mencoba y ...

0 komentar:

:) :( ;) :D ;;-) :-/ :x :P :-* =(( :-O X( :7 B-) :-S #:-S 7:) :(( :)) :| /:) =)) O:-) :-B =; :-c :)] ~X( :-h :-t 8-7 I-) 8-| L-) :-a :-$ [-( :O) 8-} 2:-P (:| =P~ :-? #-o =D7 :-SS @-) :^o :-w 7:P 2):) X_X :!! \m/ :-q :-bd ^#(^ :ar!

Posting Komentar


Jangan kalah dengan blogger negara tetangga, sertakan link sumber saat berbagi informasi

Get Update on Facebook !

Info Terkini

Advertise

ads ads ads ads
 

Daftar Blog Saya

free counters

ads ads

Anda Pengunjung :

Followers

Diberdayakan oleh Blogger.

Checkpagerank.net Yahoo bot last visit powered by MyPagerank.Net Msn bot last visit powered by MyPagerank.Net Google PageRank Checker Powered by  MyPagerank.Net Ping your blog, website, or RSS feed for Free Blogs lists and reviews Page Rank AutoBacklinkGratisFree Promotion LinkFree Smart Automatic BacklinkMalaysia Free Backlink Services MAJLIS LINK: Do Follow BacklinkLink Portal Teks TVjapanese instant free backlink Free Plugboard Link Banner ButtonFree Automatic Backlink Service Page Ranking Tool BELAJAR|GAPTEK